Upacara Renungan Suci, hut kemerdekaan ke 75 R.I. Di TMP Bumi Satria

Kalimantan Tengah, lintas10.com-Kepolisian Sektor Dusun Tengah(Dusteng), Polres Barito Timur(Bartim,Polda Kalimantan Tengah(Kalteng) melaksanakan Upacara Renungan Suci bertempat di Taman Makam Pahlawan BUMI SATRIA Ampah, Kecamatan Dusun Tengah, Senin (17/08/2020)jam 00.00 wib.

Upacara Kehormatan dan Renungan Suci untuk mengenang Jasa-Jasa para Pahlawan, dalam rangka HUT Proklamasi RI Yang Ke – 75, dillaksanakan sedikit berbeda dari tahun-tahun sebelumnya karena mengikuti protokol kesehatan pencegahan penyebaran covid-19.

Adapun bertindak sebagai Inspektur Upacara Komandan Upacara adalah Camat Dusun Tengah H.SUPADI, S.Sos, bertindak sebagai komandan upacara Serka Halim, dan sebagai perwira upacara Serma Behantono.

Dalam kegiatan tersebut turut hadir Kapolsek Dusun Tengah Iptu Nurheriyanto Hidayat, S.H.M,Si. Wakapolsek Ipda Sabatu, anggota DPRD Bartim, Ka UPTD Puskesmas Ampah, Satpol PP, Karang taruna, dan Pramuka.

Dalam Kegiatan Renungan tersebut berakhir pada jam 24. 30 Wib. Dengan di selengarakan kegiatan ini, kita sebagai bangsa Indonesia agar selalu menggingat jasa jasa para pahlawan yang telah gugur mendahului kita. (AT-humas polda kalteng)02

Baca Juga:  Wakil Bupati Seruyan Yulhaidir Akan Daftarkan Diri Calon Bupati Lewat Partai PDI-Perjuangan Seruyan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses