“Kami pun berterima kasih kepada almarhum Serda Ashaful Anam, atas jasa-jasa selama ia bertugas dan juga terima kasih kepada seluruh instansi terkait serta kepada seluruh lapisan masyarakat, sehingga prosesi pemakaman dapat berjalan dengan tertib dan lancar,” sambungnya.
Editor: Benz