Temukan Tiga Rakit PETI Desa Banjar Lopak, Polsek Benai Langsung Ambil Tindakan

Hukrim, Kuansing144 kali dibaca

Meskipun demikian, katanya, Polsek Benai melakukan koordinasi dengan perangkat desa maupun masyarakat tempatan, agar selalu menginformasikan kepada pihak kepolisian apabila ada aktivitas PETI.

” Kita himbau masyarakat, jika ada mengetahui aktivitas PETI, jangan takut melaporkan atau memberi informasi kepada pihak Kepolisian, karena pihak Kepolisian sudah pasti akan menjamin dan melindungi bagi masyarakat yang telah memberikan informasinya pada pihak Kepolisian,” tambahnya.

Pihaknya juga mengucapkan terimakasih atas kepedulian rekan-rekan media, yang telah bekerjasama dalam menjaga dari aktifitas PETI di Kabupaten Kuansing ini,” tuturnya. (Rep/rls)***

Sumber : Humas Polres Kuansing

Baca Juga:  Plt Bupati Kuansing Luncurkan Aplikasi AKU-SIGAP ini Manfaatnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.