Kalimantan Tengah, lintas10.com- Kepolisian Resor(Polres) Barito Timur(Bartim) Laksanakan Upacara Penurunan Bendera HUT Kemerdekaan RI ke 75 tahun, Senin(17/08/2020)sore
Kegiatan upacara kali ini berbeda dengan tahun sebelumnya yang mana saat ini hanya di ikuti oleh perwakilan dari masing-masing Satker Polres Bartim. Para peserta Upacara tetap mengedepankan aturan sesuai dengan protokol Kesehatan guna mencegah penyebaran virus covid-19
AKBP Hafidh Susilo Herlambang,SIK mengatakan Ucapan Puji Syukurnya Upacara dapat berjalan Lancar.
“Saya Bersyukur upacara penurunan bendera kita sore ini dapat berjalan Lancar , Tetap Semangat walau di tengah Pandemi Covid , Merdeka,” ucap Kapolres bartim.(AT-humas polda kalteng)56