Plang Besi Jalan Rantau Lama Berpotensi Makan Korban

Rantau Prapat, lintas10.com- Masyarakat yang melintasi jalan Rantau Lama Kecamatan Rantau Selatan Kota Rantau Prapat Kabupaten Labuhan Batu harus extra hati-hati dan waspada, pasalnya plank besi pintu masuk ke jalan tersebut mengalami kerusakan berpotensi jatuh dan sewaktu-waktu menimpa siapa saja yang melintas.

Pantauan di lokasi plank yang terbuat dari besi sudah lepas dari penyangganya, terlihat hanya satu penyangga tersisa sehingga kekuatannya diragukan.

“Kita minta pihak terkait segera memperbaiki nya jangan sampai terjadi korban,” ujar warga Rantau Prapat yang akrab disapa Ucok selasa (14/1/2020). (s)

Baca Juga:  Oknum Kabid Perizinan Labuhanbatu Di Polisikan Terkait Uang Rp 50 Juta

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.