Pelayanan di Disdukcapil Deliserdang Diwarnai Dugaan Pungli Berjamaah, Pengurusan Akte Lahir Keliru, Warga Terima Imbasnya !

Deliserdang994 kali dibaca

Mungkin saja anggota saya teledor, itu sebagai manusia biasa, karena memang kamilah yang selalu salah, kenapa disuruh isi formulir supaya ada pegangan kami ketika kami dipersalahkan prosesnya semua harusnya diawali pengisian formulir, lengkapi syarat, ferivikasi dan validasi, terakhir proses penerbitan terang Misran

Semua mau cepat, sementara pengurusan dan penerbitan akte lahir perharinya kadang lebih dari 300 berkas.

Misran pun menegaskan dan berjanji akan menuntaskan masalah tersebut ujar Misran menjawab wartawan

Ternyata sampai pada hari Senin 22 Juli 2024 berkas pengurusan warga tersebut tak kunjung selesai dan dikembalikan oleh Kabid Yan Dharmawan karena alasan orang yang bersangkutan harus hadir kata dia.

Yan Dharmawan mengatakan boleh diwakilkan namun harus menggunakan surat kuasa katanya.

Disinggung terkait adanya pengurusan KK baru tanpa dihadiri oleh yang bersangkutan di Disdukcapil Deliserdang serta adanya informasi pengurusan diduga menggunakan uang pelicin. Yan Dharmawan tidak menjawab hal tersebut, ia mengarahkan agar kru awak media datang ke kantornya untuk menjawab konfirmasi ujarnya. (Red)

 

Baca Juga:  Dampak Serius Perjudian Diabaikan, Lokalisasi Judi Marak di Wilkum Polsek Tuntungan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.