Ketika ditanya, kapan akan dilakukan pemasangan LPJU tersebut, katanya, tinggal pelaksanaannya saja lagi ujarnya yang menyebutkan bahwasannya H. Muhammad Nasir berada di Komisi VIII DPR RI.
Ketika ditanya kenapa tidak di seluruh Desa di Kuansing dipasang LPJU ini. Fedrios mengatakan bahwa dulu mengusulkan seluruh desa agar memperoleh LPJU, akan tetapi untuk tahun 2022 ini, hanya memperoleh 65 titik di Dua Dapil di Kuansing.
“Insyaallah tahun 2023 mendatang, akan dipasang di Dapil 2 dan 4,” tuturnya. (Rep)