Kreatif, Satgas Yonif 142 Dorong Ekonomi Warga untuk Budidayakan Jambu Mete

Lintas Jabodetabek240 kali dibaca

Dirinya berharap, makanan ringan tersebut dapat dimanfaatkan masyarakat sekitar untuk menjadi makanan yang bernilai ekonomis, sehingga membantu perekonomian masyarakat perbatasan.

“Dengan rasanya yang enak dan gurih, karena berbahan baku biji jambu mete, makanan ringan ini juga memiliki nilai jual dan dapat menjadi ciri khas produk rumah tangga masyarakat Desa Silawan, ‘’ tandasnya.

Terpisah, Mama Maria (60) salah satu peserta kegiatan mengatakan bahwa dirinya mengucapkan terima kasih atas inisiatif yang dilakukan para personel Pos Silawan untuk mengembangkan produksi peyek biji jambu mete.

“Kami sangat senang bisa diajari oleh bapak TNI untuk membuat peyek dari biji jambu mete, ternyata sederhana dan tidak sulit untuk membuatnya,’’ terangnya.

“Setelah dicoba, rasanya juga enak dan gurih, kami mengucapkan banyak terima kasih kepada personil Pos Silawan atas ide untuk mengajari kami membuat peyek dari biji jambu mete ini,” tandasnya.

Sumber: Dispenad

Editor: Benz

Baca Juga:  Umat Kristiani Wilayah Garnisun Tetap I Jakarta Rayakan Natal Bersama

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.