“Selama ini kami melihat botol-botol bekas hanya untuk dibakar atau dibuang begitu saja.
“Tidak pernah terpikir di benak kami bahwa barang bekas tersebut dapat dimanfaatkan menjadi barang yang lebih berguna,” tutur Sapri.
Dirinya pun mengapresiasi, melalui contoh kecil yang diberikan oleh bapak Satgas.
“Kami dapat mengambil pelajaran bahwa barang yang dianggap tidak penting dan tidak berguna, apabila diolah oleh orang – orang kreatif ternyata bisa bermanfaat bagi kehidupan sehari – hari,” pungkasnya.
Sumber: Dispenad
Editor: Benz