KORAMIL 06/KG BERSAMA TIGA PILAR KL GADING GELAR BAKSOS TMKK 2018

Lintas Jabodetabek337 kali dibaca

Lebih lanjut Danramil menjelaskan, kegiatan Baksos TMKK ini akan diberikan pelayanan KB berupa Implan, Suntik, Metode Operasi Pria (MOP), Cek Kesehatan Umum, Pemeriksaan mata, Pembagian Kaca mata, dan Baksos. “Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mewujudkan kemanunggalan TNI-Rakyat dan meningkatkan derajat kesehatan serta kesejahteraan masyarakat Kelapa Gading,” pungkasnya.

Kegiatan dilanjutkan dengan pemberian bantuan secara simbolis oleh Danramil Kelapa Gading, Camat Kelapa Gading, dan Wakapolsek Kelapa Gading berupa bibit tanaman produktif, akte lahir, dan paket sembako.

Antusiasme warga tampak bersemangat yang terlihat dari jumlah warga yang datang diantaranya pengobatan umum dikunjungi sebanyak 99 warga, peserta IUD sebanyak 22 orang, peserta KB Implan ,19 orang, pembagian kaca mata sebanyak 160 buah, serta pembagian paket sembako (beras 2 kg, mie instan, gula pasir 1 kg, dan minyak sayur 1 kg) sebanyak 625 warga untuk pra sejahtera.

Editor: Benz

Baca Juga:  Babinsa Karatung Tengah bersama Nusantara Sehat Layani warga lewat Posyandu

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.