Sarolangun, lintas10.com-Air sungai guruh meluap akibat di guyur hujan deras semalaman, akibatnya dua dusun di Desa Guruh Baru kecamatan Mandi Angin Timur kabupaten Sarolangun di Rendam banjir. Sabtu (6/11/2021).
Banjir yang melanda saat ini merendam beberapa rumah warga, imbas meluapnya air sungai di seputar Desa Khusus Sungai Guruh.
Menurut Kadus IV RT 14 Irawan Banjir yang melanda RT 14 akibat hujan dan Air nya mulai merendam rumah warga, saat ini kondisi air terus naik sehingga ada pemilik rumah yang mengungsi.
Lebih lanjut, di sampaikan oleh Irawan saat ini warga rumah nya terparah tidak ada lagi dia sudah meninggal.
“Anak junita udah kita
Suruh ke rumah tentangga sebelahnya,” terang Irawan pada media ini .
Di sampaikan lagi banjir yang terjadi saat ini merupakan luapan dari sungai Butang jika hujan deras maka selalu banjir karena di hulu sungai tak ada lagi hutan yang dulunya bisa menyerap debit air.
Hal yang sama juga di sampaikan oleh para warga di dusun 1 RT 1 Guruh Baru saat ini juga terkena banjir selain rumah warga di Dusun 1 rumah kades juga kena banjir .
‘Warga sambil membawa barang untuk di epakuasi ke tempat yang aman,” katanya.
Hal yang sama juga di rasa kan oleh pelajar di pondok pesantren Desa Guruh Baru mereka juga tak bisa melewati jalan menuju sekolah karena
Telah di rendami air setinggi pinggang orang dewas , sehingga mereka harus menggunakan Perahu untuk penyeberangan ke kesekolah
Karena lebih 50 meter jalan ke sekolah telah di redami banjir .
Begitu juga dengan Junita anak yatim yang tinggal di rumah bersama adiknya juga harus mengungsi karena rumah mereka yang lebih Parah di rendani air .
“Sedangkan ibu tak ada di rumah sedang bekerja di luar . akhirnya dia di Bawak terangnya sebelah rumah biar lebih aman,” ujarnya.