Sebelumnya, Pangdam XII/Tpr, Mayjen TNI Muhammad Nur Rahmad mengapresiasi acara Daruna’im Bersholawat. Menurutnya kegiatan ini sangat bagus. Dengan bersholawat dapat meningkatkan energi kita untuk bagaimana nilai-nilai kebaikan bisa tampil lebih unggul dalam melawan nilai kejahatan atau kemaksiatan.
“Mudahan apa yang kita lakukan malam ini bisa membawa keberkahan, kedamaian, kesejahteraan dan kemulyaan, tentunya kepada seluruh santri kemudian tentunya provinsi Kalbar, Kota Pontianak dan bangsa indonesia,” harap Pangdam XII/Tpr.
Sumber: Pendam XII/Tpr
Editor: Benz