Pendistribusian paket sembako di 17 RW wilayah Kelurahan Penjaringan Jakarta Utara akan dilaksanakan selama dua hari yaitu Kamis dan Jumat tanggal 9-10 April 2020 dengan total sembako sebanyak 20 ribu paket yang akan langsung dibagian ke rumah-rumah warga untuk menghindari kerumunan orang.
Sumber: Penrem 052
Editor: Benz