Berbagai kegiatan di Penutupan TMMD Ke 110 Tahun 2021

Top Ten386 kali dibaca

Sementara mewakili Walikota Gunungsitoli Asisten II Arham D. Hia menyampaikan terimakasihnya kepada TNI dan masyarakat dilokasi kegiatan TMMD khususnya di Kecamatan Gunungsitoli Utara.

“ Kami mengucapkan terimakasih kepada TNI, yang telah melaksanakan kegiatan TMMD di Desa Loloana’a Lolomoyo, kita berharap dengan pembukaan badan jalan sepanjang 6 Km dalam waktu singkat, masyarakat bisa memelihara dan menjaga jalan ini dan pemerintah akan mendukung sepenuhnya dalam peningkatkan jalan sehingga bisa lebih optimal dan ini dilaksanakan secara bertahap. Terimaksih TNI dan terimakasih masyarakat yang telah mendukung pelaksanaan kegiatan TMMD di Desa Loloana;a Lolomoyo,” Ujarnya.
(Penrem).

Baca Juga:  2176 Butir Inex Dikomandoi Penghuni Lapas Rantauprapat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.