Banser Siak Ikuti Gelar Apel Tentara Manunggal Masuk Desa

Siak, Top Ten748 kali dibaca

BENGKALIS, Lintas10.com- Sebanyak 70 anggota Barisan Ansor Serbaguna Nahdatul Ulama (Banser) kabupaten Siak mengikuti apel akbar tentang tentara manunggal membangun desa (TMMD) di desa tanjung damai kecamatan siak kecil kabupaten Bengkalis.

Kasatkorcab Banser kabupaten Siak ‎Sutrimo menyampaiakan dalam acara banser mensosialisasikan bahwa tentara dan banser milik rakyat indonesia dan berharap rakyat indonesia dapat bersatu bersama seluruh lapisan masyarakat khususnya tni dalam membangun mempertahankan keberadaan tradisi gotong royong dan kebersamaan yang mulai hilang segala aspek kehidupan.

Selain itu, banyak pembangunan kampung dan k‎elurahan yang anggaran sangat besar tetapi hasilnya kurang memuaskan karena kurangnya rasa saling memiliki hasil pembangunan itu dan tentunya aspek yang utama kurangnya pengawasan dari pihak terkait.

‎”Kita berharap agar pemerintah kabupaten memfungsikan keberadaan banser di kabupaten Siak yang saat ini anggota sudah mencapai ratusan orang,” tandas Sutrimo. (Fai)

Baca Juga:  Plt Ketua ORGANDA Kabupaten Siak :Kendaraan Pengangkut Limbah PT.CPI Ke Pelabuhan PELINDO Perawang Langgar PERDA

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

1 komentar