Alih Kodal Yonif Mekanis 643/WS dan Peresmian Yonif 645/GTY “Garda Terdepan dan Benteng Terakhir NKRI”

Lintas Jabodetabek351 kali dibaca

Dalam kesempatan tersebut, Pangdam XII/Tpr secara resmi menandatangani prasasti satuan baru serta menyerahkan Tunggul Batalyon 645/GTY kepada Komandan Batalyon (Danyon), Mayor Inf Sugiarto di depan seluruh prajurit Yonif 645/GTY.

Pangdam juga berpesan kepada seluruh prajurit, agar memelihara serta meningkatkan kemampuan dan kesiapan tempur.

“Setiap prajurit wajib memiliki sifat dan sikap disiplin, pandai menembak, bela diri militer dan memiliki fisik yang prima serta selalu menjalin hubungan dengan seluruh lapisan masyarakat, agar kemanunggalan TNI dengan Rakyat tetap terjaga dengan baik,” pungkasnya mengakhiri.

Hadir pada acara tersebut Bupati Kabupaten Sambas, dr Hj Juliarti Djuhardi Alwi, Danrem 121/ABW, para Asisten Kasdam 12/Tpr, beberapa Forkopimda Kabupaten Sambas serta seluruh prajurit Yonif 645/GTY.

Editor: Benz

Baca Juga:  Satgas Pamtas Yonif-328 Sumbang 200 Buku Pelajaran di Jayapura

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses