Alfedri Ajak Masyarakat Tualang Tunaikan Zakat

Siak759 kali dibaca

Berbagai program telah dilaksanakan oleh Baznas Siak seperti program Siak Sehat, Siak Religie, Siak sejahtera, Siak peduli, Siak cerdas dan Siak terang,

Program tersebut merupakan bentuk upaya BAZNAS dalam mencukupi dan mensejahterakan kaum duafa dan fakir miskin di kabupaten Siak.

Oleh karena itu, dirinya menghimbau masyarakat untuk mendukung dan membayar zakat melalui Baznas, agar penyaluran dan pendayagunaan zakat lebih terarah dan tepat sasaran.

Pelayuran zakat tahap II tersebut disalurkan untuk 154 orang mustahik dengan pola konsumtif, sekaligus kegiatan acara Gemar Siak berzakat ke V.

Hadir pada kesempatan  ini Ketua dan komisioner BAZNAS Kabupaten Siak, Camat Tualang Zalik Effendi,.KUA, Polsek Tualang, Ketua MUI, Ketua UPZ Kecamatan, kepala kampung, muzaki dan para kaum duafa. (Rls)

Baca Juga:  Wakil Bupati Siak Resmikan MI Muthmainnah Dayun

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.