Semantara itu Paula (46), salah satu warga Dusun Motabenar sangat berterima kasih kepada Satgas Yonif Raider 408/Sbh Pos Motaain atas bantuan air bersih yang diberikan.
“Kami mengucapkan terimakasih kepada bapak – bapak TNI ,apa yang sudah diberikan oleh bapak telah banyak membantu kami masyarakat Dusun Motabenar dalam memenuhi kebutuhan air bersih bagi warga,” ungkapnya.
Sumber: Dispenad
Editor: Benz