Kasdam Jaya/Jayakarta resmi tutup TMMD ke 105 tahun 2019 Kodim 0510/Tigaraksa

Lintas Jabodetabek735 kali dibaca

“Semoga apa yang sudah kita kerjakan bersama tersebut, dapat bermanfaat serta dipergunakan dengan sebaik-baiknya, dirawat dengan maksimal agar memiliki usia pakai yang lebih lama,” kata Kasdam Jaya.

Rangkaian kegiatan penutupan TMMD yang juga di hadiri oleh Danrem 052/Wkr Kolonel Inf Tri Budi Utomo SE beserta jajaran, Bupati Kabupaten Tangerang, Ahmad Zaki Iskandar, LO AL Kolonel (L) Sunarko, LO TNI AU, Dandim 0510/Trs Letkol Inf Parada W.N Tampubolon SH, Dansat Radar 211 Mayor (Tek)Tomy Aditya, Ketua MUI H Ues Nawawi, serta pejabat Pemkab Tangerang dan tokoh masyarakat ditutup dengan peninjauan lokasi fisik dan non fisik Baksos serta panggung hiburan untuk rakyat.

Sumber: Penrem 052/Wkr

Editor: Benz

Baca Juga:  Keceriaan Anak-Anak Desa Ladang Peris dengan Personel TNI Satgas TMMD ke-105

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.