Polsek Ciledug antisipasi supporter Persita
Ciledug, LINTAS10.COM – Polsek Ciledug, Polres Metro Tangerang Kota gelar apel persiapan mengantisipasi supporter Persita yang dipimpun labgsung Kapolsek Ciledug, Kompol Supiyanto, SH di halaman Mapolsek Ciledug, Ciledug, Minggu 13/1/2019) siang.
Kapolsek Ciledug, Kompol Supiyanto yang didampingi Kanit Intel Polsek Ciledug, AKP Afrizal mengatakan, digelarnya apel adalah mengantisipasi supporter Persita saat menghadiri kegiatan HUT Persita yang akan dilaksanakan di Stadion Benteng Tangerang Kota.
“Usai Apel yang diikuti 16 personil ini langsung menempati titik ploting masing-masing,” kata Kapolsek usai mengambil apel personil.
Editor: Benz