Wujudkan Papua Sehat Sejahtera, Satgas Yonif 411 Gelar Pelayanan Kesehatan

Lintas Jabodetabek281 kali dibaca

Sementara itu salah satu perwakilan Surveyor Akreditasi dari Dinas Kesehatan Merauke, dr Lita Anie Astrid menyampaikan bahwa kegiatan Akreditasi Puskesmas yang melibatkan unsur sektoral tersebut, bertujuan untuk memaparkan permasalahan yang dihadapi oleh Puskesmas Bupul.

“Sehingga unsur sektoral baik tokoh masyarakat, tokoh agama dan aparat keamanan, diharapkan dapat memberikan solusi terbaik dan memberikan sosilasai kepada masyarakat setempat agar masalah yang ada dapat diselesaikan dengan cepat,” tuturnya.

Dirinya pun berterima kasih kepada Satgas karena telah hadir dan ikut berpartisipasi dalam mendukung kegiatan Akreditasi Puskesmas Bupul mulai dari membantu pembuatan fasilitas di Puskesmas seperti Papan penunjuk arah, parkiran kendaraan dan pembuatan pagar.

“Semoga semua kegiatan dapat bermanfaat dalam memberi pelayanan kesehatan bagi warga,” pungkasnya.
Sumber: Dispenad
Editor: Benz

Baca Juga:  Kepsek SMAN 33 Jakbar: SMA Negeri 33 Cengkareng Jakbar Siap laksanakan Guru Penggerak

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.