Sebanyak 17 Jukir Liar di Kebon Jeruk yang Diamankan Polisi Diberikan Pembinaan Jadi Jukir Resmi

Lintas Jabodetabek258 kali dibaca

Adapun dalam kegiatan Operasi Pemberantasan Aksi Premanisme yang menjadi target sasaran di sejumlah Tempat Sentra Usaha di wilayah Kebon Jeruk Jakarta Barat.

Tak hanya itu saja, petugas parkir yang tidak dilengkapi surat tugas yang sah diamankan lantaran terbukti melakukan aksi pungli per parkiran terhadap masyarakat, pihaknya juga mengamankan barang bukti berupa uang hasil pungli dengan berbagai pecahan nominal.

Sumber: Humas Polres Jakbar

Editor: Benz

Baca Juga:  Babinsa Kel Bumi Emas Tolong Seorang Ibu Melahirkan Di Atas Mobil Dinas TNI

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.