Dandim 0503/JB Dan Jajarannya Ikuti Upacara Peringatan Hari Pahlawan Ke-74

Lintas Jabodetabek292 kali dibaca

Tambahnya, peringatan Hari Pahlawan kali ini bertujuan membangkitakn semangat berinovasi bagi anak-anak bangsa untuk menjadi Pahlawan Masa Kini, sebagaimana tema peringatan hari Pahlawan tahun 2019 ini, yaitu “Aku Pahlawan Masa Kini”.

“Menjadi Pahlawan Masa kini, dapat dilakukan oleh siapapun Warga Negara Indonesia, dalam bentuk aksi-aksi nyata memperkuat keutuhan NKRI, seperti menolong sesama yang terkena musibah, tidak melakukan provokasi yang dapat mengganggu ketertiban umum, tidak menyebarkan berita hoax dan tidak melakukan perbuatan anarkis serta merugikan orang lain,” kata Mensos.

Pada upacara Peringatan Hari Pahlawan diantaranya H.Rustam Efendi, Wali Kota Adm Jakarta Barat, Kolonel Kav. Valian Wicaksono, S. Sos, Dandim 0503/JB,
Kombes Pol Hengki Haryadi, SIK, MH, Kapolres Jakarta Barat, H. M Zein, Wakil Wali Kota Adm Jakarta Barat, Eldi Andi, Seko Wali Kota Adm Jakbar, Alex, Waka Polsek Kembangan Jakbar, para Danramil jajaran Kodim 0503/JB, Pasi Intel Kodim 0503/JB dan jajarannya, para Asisten, para Kasudin, para Camat se-Jakarta, para Lurah erta seluruh staf jajaran Walikota Adm Jakarta Barat.

Adapun peserta upacara sebanyak 2.310 personil yang terdiri dari TNI/Polri, ASN Pemkot Jakbar, ASN Kodim 0503/JB, Peserta didik, Veteran, Tagana, FKDM, Damkar, Dishub, Satpol PP, dan Tim Kes Kodim 0503/JB.

Sumber: Pendim Jakbar

Editor: Benz

Baca Juga:  Mempererat Tali Silahturahmi, Danyon Gelar Halal Bihalal

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.