“Dengan menjadikan diri kita sebagai Pahlawan Masa Kini, maka permasalahan yang melanda bangsa dewasa ini dapat teratasi. Untuk itu marilah kita terus menerus berupaya memupuk nilai kepahlawanan agar tumbuh subur dalam hati sanubari segenap insan masyarakat Indonesia,”terangnya.
Hadir pada acara itu pimpinan forkompinda kabupaten Siak, pimpinan OPD Kabupaten Siak. Tokoh masyarakat, pimpinan Organisasi kemasyarakatan, ratusan pelajar dan ASN di lingkungan Pemkab Siak. Humas Pemkab Siak